Waktu | : | Sabtu, 27 Juni 2015 |
---|
Sambil kita nunggu buka puasa, yuk ikutan diskusi Pendidikan dan Minat Baca bersama Komunitas Jendela. Selain diskusi seru bareng komunitas, kita juga bisa join kegiatan bakti sosial dengan menyumbangkan buku anak atau baju layak pakai untuk disalurkan kepada teman-teman yang membutuhkan .
Lokasi: Amphiteater Perpustakaan UGM
Registrasi: via SMS dengan format : Nama_Institusi ditujukan ke Contact Person
Kontak: 08999143928
Waktu: 2015-06-27 08:00:00 – 2015-06-27 11:00:00
Informasi:
Notes:
Gratis makanan dan minuman buka puasa bagi yang teregistrasi!